Senin, 28 November 20222 bertempat di Café Laboga FPTK UPI telah dilakukan pembaharuan MOU atau Kerja sama antara Program Studi Pendidikan Tata Boga UPI dan Aerofood Catering Service (ACS) dalam hal Pengembangan, serta Pemagangan dan Perekrutan para lulusan baru maupun alumni. ACS airline merupakan catering […]
